5 Album Comeback Tersukses dalam 10 Tahun Terakhir

Jakarta - Banyak musisi terkenal dan sudah punya nama mapan yang ternyata masih butuh waktu sangat lama untuk merilis album baru. Memang, ada berbagai alasan di balik itu. Ada yang karena memang vakum, ada juga yang sibuk dengan proyek lain. Yang jelas, ketika akhirnya mereka "comeback", itu menjadi momen pertaruhan.

detikHOT mengumpulkan dari beberapa sumber dan merangkum 5 album comeback tersukses sepanjang 10 tahun terakhir. Apa saja?