Kasus penculikan anak merupakan mimpi buruk bagi setiap orang tua. Dalam film 'Prisoners', Keller Dover (Hugh Jackman) harus menghadapi kenyataan bahwa putrinya menjadi korban penculikan.


Di film ini, Hugh Jackman berperan sebagai Keller Dover, seorang pria religius dengan pekerjaannya sebagai tukang kayu. Wilson Webb/Alcon Entertainment.
