Jakarta - Tahun ini cukup banyak pameran lukisan digelar di dalam dan luar negeri yang memberi kesan tersendiri bagi penikmat seni. Ada karya seni yang berasal dari masa lampau yang ditampilkan kembali dalam rangka memperingati sang seniman.
Ada pula karya dari seniman-seniman muda masa kini, yang tentu punya sudut pandang, cita rasa dan pemilihan media yang berbeda dalam memotret masanya ke dalam sebuah karya seni.
Di dalam negeri sendiri digelar sejumlah acara serta pameran tunggal karya pelukis ternama seperti Djokopekik, Aisul Yanto, dan Wahyoe Wijaya, berikut ini :