Denny 'Cagur' dan istri, Santi Widihastuti merupakan salah satu pasangan yang tak segan-segan mengumbar kemesraan mereka. Saat di depan kamera, Denny pun langsung mengecup sang istri tercinta.