Julia Roberts Jual Rumah di Hawaii Rp 389 M, Ini Foto-fotonya!

Jakarta - Julia Roberts yang melejit lewat film 'Pretty Woman' punya salah satu rumah bersejarah di Hawaii. Rumah tepi pantai tersebut kini masuk ke pasaran dan dijualnya seharga Rp 389 miliar.

Simak: 25 Momen Selebriti Maret 2015


Namun, jika tak sanggup membelinya dan ingin hidup mencoba hidup damai seperti Julia di rumah itu, Anda bisa menyewanya seharga Rp 19 juta per malam. Rumah ini juga penuh dengan sejarah. Tertarik?


Seperti dilansir Daily Mail, Senin (13/4/2015), yuk intip rumah yang dijual Julia Roberts di Hawaii: