Film 'Pintu Harmonika' memiliki tiga cerita yang berbeda. Film yang akan tayang 23 Mei mendatang itu pun disutradarai oleh tiga perempuan cantik. Luna Maya, Sigi Wimala, dan Ilya Sigma.
Gambar 1 dari 5
Luna mengusahakan filmnya bisa tayang di Malaysia, singapura dan Brunei. Dicky/detikHOT.