Bintang serial 'Glee', Lea Michele tampil menjadi sorotan saat menghadiri premiere 'American Horror Story: Freak Show' di Hollywood, California pada Minggu (5/10/2014). Ia tampil superseksi dengan dress belahan paha yang tinggi.